Resep Gemblong Ketan Putih Dari Citra Pangestuti

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Gemblong Ketan Putih Dari Citra Pangestuti
  • Resep Gemblong Ketan Putih oleh Citra Pangestuti

    Inilah cara memasak Gemblong Ketan Putih. Resep Gemblong Ketan Putih yang dibuat oleh Citra Pangestuti bisa disajikan .



    gambar untuk cara membuat Gemblong Ketan Putih


    Resep Gemblong Ketan Putih


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 250 gram tepung ketan putih
    2. 100 gram kelapa muda parut
    3. 2 sdm tepung terigu
    4. secukupnya air panas
    5. 250 gram gula merah
    6. 5 sdm gula putih
    7. minyak goreng

    Langkah

    1. Campur tepung ketan, tepung terigu dan kelapa muda dengan air panas. Uleni sampai kalis. Bentuk oval/bulat sesuai selera

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Goreng bulatan gemblong hingga kecoklatan. Tiriskan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Cairkan gula merah, saring, masukkan dalam wajan. Masak bersama gula putih hingga larutan gula menjadi kental.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Masukkan gemblong ketan yang telah digoreng ke dalam larutan gula merah yang telah mengental. Aduk2 hingga membentuk karamel, segera angkat. Sajikan..

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah Resep Gemblong Ketan Putih, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Gemblong Ketan Putih diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gemblong Ketan Putih Dari Citra Pangestuti diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Gemblong Ketan Putih Dari Citra Pangestuti dengan alamat Url: https://iolcaviarofficial.blogspot.com/2015/03/resep-gemblong-ketan-putih-dari-citra.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==