Resep Cumi Goreng Krispi - Anis Roikhatin

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cumi Goreng Krispi - Anis Roikhatin
  • Resep Cumi Goreng Krispi oleh Anis Roikhatin

    Berikut ini resep memasak Cumi Goreng Krispi. Resep Cumi Goreng Krispi yang dibuat oleh Anis Roikhatin dapat disajikan 4 porsi.



    gambar untuk resep makanan Cumi Goreng Krispi


    Resep Cumi Goreng Krispi


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 250 g cumi-cumi
    2. 1/2 buah jeruk nipis
    3. minyak goreng
    4. pelapis pertama
    5. secukupnya tepung terigu
    6. pelapis kedua
    7. 6 sdm tepung terigu
    8. 4 sdm tepung maizena
    9. 2 sdm tepung beras
    10. 3 siung bawang putih, parut
    11. sejimpit ketumbar bubuk
    12. secukupnya gula garam merica bubuk
    13. secukupnya air dingin
    14. pelapis ketiga/bahan kering
    15. 6 sdm terigu
    16. 4 sdm maizena
    17. 2 sdm tepung beras

    Cara Membuat

    1. Siangi cumicumi, buang mata dan bagian tubuhnya yg keras, beri air jeruk nipis, diamkan 10 menit, bilas, lalu potong2 bentuk cincin, sisihkan.

    2. Campur semua bahan pelapis kedua, beri air hingga kekentalan yg diinginkan, koreksi rasa. sisihkan. campur semua bahan pelapis ketiga, sisihkan.

    3. Bedaki cumicumi dg pelapis pertama/tepung terigu saja. lalu celupkan ke dalam celupan kedua, lalu lumuri dg pelapis ketiga.

    4. Jika ingin lapisan yg lebih tebal, ulangi proses celupan kedua dan ketiga.

    5. Goreng dalam minyak panas dan banyak. jangan terlalu lama karna akan membuat cumi alot. cukup hingga coklat keemasan. angkat. sajikan.




    Itulah tadi Resep Cumi Goreng Krispi, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Cumi Goreng Krispi diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cumi Goreng Krispi - Anis Roikhatin diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Cumi Goreng Krispi - Anis Roikhatin dengan alamat Url: https://iolcaviarofficial.blogspot.com/2015/08/resep-cumi-goreng-krispi-anis-roikhatin.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==