Resep Beef Teriyaki Dari Ello.Milo

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Beef Teriyaki Dari Ello.Milo
  • Resep Beef Teriyaki oleh Ello.Milo

    Dibawah ini adalah resep cara membuat Beef Teriyaki. Resep Beef Teriyaki yang dishare oleh Ello.Milo cukup untuk .



    resep Beef Teriyaki


    Resep Beef Teriyaki


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 350 gr daging, bekukan, iris tipis
    2. Bahan Marinasi
    3. 2 sdm minyak wijen
    4. 3 sdm saos tiram
    5. 3 sdm soy sauce
    6. 2 sdt kaldu sapi bubuk
    7. 3 sdm kecap manis
    8. 1 sdm kecap inggris
    9. Bawang bombay iris secukupnya aja
    10. Jahe secukupnya (aku pakai jahe bubuk)
    11. secukupnya Lada bubuk
    12. Bahan tumis
    13. 2 siung Bawang putih cincang halus
    14. Margarine untuk menumis
    15. Bawang bombay (dimasukan setelah hampir matang spy tdk layu)
    16. Garam (sedikit aja ya)
    17. 1 sdt tepung maizena untuk mengentalkan kuah
    18. secukupnya Air

    Langkah

    1. Keluarkan daging dari frezzer diamkan sebentar sampai kira2 sudah bisa diiris tipis. Iris tipis kira2 1 mm.

    2. Kalau tidak mau repot iris2... beli daging sukiyaki yg sudah diiris tipis.

    3. Masukan semua bahan marinasi ke dalam daging, aduk rata, tutup dengan plastik wrap, diamkan kira2 1 jam. Supaya bumbu meresap dan daging empuk.

    4. Setelah 1 jam. Panaskan wajan, masukan margarine secukupnya. Tumis bawang putih hingga harum.

    5. Lalu masukan daging bersama dengan bumbu marinasinya.

    6. Aduk rata, api sedang aja, tutup (tidak perlu tambah air. Biarkan daging mengeluarkan air dan minyaknya sendiri). Diamkan kira2 5-10 menit. Tergantung tingkat kematangan yg diinginkan.

    7. Setelah itu aduk lagi. Jika perlu tambahkan air (seperti aku suka yg agak berkuah).

    8. Tambahkan kecap manis (optional ya. Karena anakku suka manis jadilah tambah kecap lagi) Aduk rata. Tutup lagi dan diamkan sampai air berkurang sedikit.

    9. Masukan bawang bombay. Aduk rata.

    10. Masukan larutan tepung maizena. Aduk rata.

    11. Jangan lupa koreksi rasa ya. Kalau ada yg kurang manis atau asin boleh ditambah.

    12. Masak sebentar. Angkat dan sajikan.




    Demikianlah Resep Beef Teriyaki, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Beef Teriyaki diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Beef Teriyaki Dari Ello.Milo diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Beef Teriyaki Dari Ello.Milo dengan alamat Url: https://iolcaviarofficial.blogspot.com/2015/09/resep-beef-teriyaki-dari-ellomilo.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==