Resep Tom yam goong (Thai soup) oleh Meisha B Ananda
Berikut ini cara memasak Tom yam goong (Thai soup). Resep Tom yam goong (Thai soup) yang ditulis Meisha B Ananda cukup untuk .
Resep Tom yam goong (Thai soup)
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gr udang cuci bersih
- 3 bh jamur kancing
- 2 bh tomat merah
- 2 cm lengkuas geprek
- 1 bh sereh geprek
- 5 bh daun jeruk sobek2
- 4 bh bawang merah
- 3 bh bawang putih
- 600 ml air kaldu ayam
- 200 ml air santan
- 8 bh cabai rawit
- 2 sdm saus pedas
- 1 sdm saus tomat
- 1 bh lime juice (me: jeruk nipis)
- Secukupnya fish sauce
- Secukupnya gula garam
Langkah
-
Rebus air kaldu, bersama duo bawang, sereh geprek, lengkuas geprek, daun jeruk sampai mendidih
-
Masukkan udang, jamur, saus tomat, saus pedas, masak lagi sampai mendidih
-
Masukkan cabai rawit, tomat, air santan, gula, garam, kecap ikan, perasan jeruk nipis, koreksi rasa
-
Hidangkan dengan nasi hangat ??
Itulah Resep Tom yam goong (Thai soup), Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Tom yam goong (Thai soup) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tom yam goong (Thai soup) Kiriman dari Meisha B Ananda diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tom yam goong (Thai soup) Kiriman dari Meisha B Ananda dengan alamat Url: https://iolcaviarofficial.blogspot.com/2016/07/resep-tom-yam-goong-thai-soup-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.