Resep Puding Tapai Ketan Hijau - warisnurram

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Puding Tapai Ketan Hijau - warisnurram
  • Resep Puding Tapai Ketan Hijau oleh warisnurram

    Berikut ini resep memasak Puding Tapai Ketan Hijau. Resep Puding Tapai Ketan Hijau yang dishare oleh warisnurram cukup untuk 16 potong.



    resep masakan Puding Tapai Ketan Hijau


    Resep Puding Tapai Ketan Hijau


    Porsi: 16 potong

    Bahan-bahan

    1. 1 bahan
    2. 150 gram tapai ketan hijau
    3. 700 ml santan
    4. 100 ml air daun suji
    5. 1,5 bks agar2 putih/plan
    6. secukupnya garam
    7. 2 btr kuning telur, kocok lepas
    8. 120 gr gula pasir
    9. 3 tetes essence/aroma pandan
    10. pewarna hijau muda
    11. bahan 2:
    12. 350 ml santan
    13. 50 gr gula pasir
    14. 1 bks agar2 putih/plan
    15. 1 lbr daun pandan
    16. secukupnya garam
    17. 2 butir putih telur
    18. 15 gram gula pasir (untuk di mixer dengan putih telur)

    Langkah

    1. Rebus bahan 1 sampai mendidih kecuali tapai dan telur.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Ambil sedikit adonan puding yang sdh mendidih, masukkan ke dlam kuning telur.lalu masukkan kembali ke dalam rebusan puding.dan didihkan sebentar.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Masukkan tapai dalam rebusan puding. beri essence dan pewarna hijau muda.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Tuang dalam loyang

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Sambil menunggu adonan setengah membeku, rebus bahan 2 kecuali putih telur dan gula

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Kocok putih telur dan gula hingga kaku

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Tuang rebusan bahan 2 kedalam kocokan putih telur sambil dikocok dengan kecepatan rendah.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    8. Tuang ke atas lapisan 1. bekukan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    9. Lepas dari loyang, potong mnjadi 16 bagian.hias dengan daun pandan yang dipotong2

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    10. Lets serve??

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah tadi Resep Puding Tapai Ketan Hijau, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Puding Tapai Ketan Hijau diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding Tapai Ketan Hijau - warisnurram diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Puding Tapai Ketan Hijau - warisnurram dengan alamat Url: https://iolcaviarofficial.blogspot.com/2017/02/resep-puding-tapai-ketan-hijau.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==