Resep Donat Kentang Empuk one proofing oleh Ummu Haifa Azfa
Dibawah ini adalah resep cara membuat Donat Kentang Empuk one proofing. Resep Donat Kentang Empuk one proofing yang dibuat oleh Ummu Haifa Azfa bisa disajikan 20 pcs donat.
Resep Donat Kentang Empuk one proofing
Porsi: 20 pcs donat
Bahan-bahan
- 150 gram kentang yg sdh dikupas dan di kukus, haluskan
- 300 gram tepung terigu
- 1 butir telur
- 30 gram susu bubuk
- 35 gram gula pasir
- 7 gram ragi instan
- 30 gram margarin/butter
- 80-100 ml air dingin(bs diganti uht dingin)
Langkah
-
Ayak tepung terigu dan susu bubuk, masukkan ragi aduk rata
-
Masukkan telur dan kentang aduk rata.
-
Masukkan air sedikit demi sedikit sambil di aduk bs dg spatula ato tangan. Hentikan memasukkan air jika adonan sdh bs dipulung.
-
Uleni sampai kalis
-
Masukkan margarin uleni lg sampai kalis elastis kira 20menit. Saya pake mixer.
-
Taruh di tempat rata, pipihkan adonan kira2 sekitar 2,5cm cetak bulat2 saya pake gelas dg diameter 7,5cm. Lakukan sampai adonan habis. Diamkan hingga mengembang 2x lipat(sekitar 1 jam lebih)
-
Siapkan wajan(saya pakai teflon) beri minyak banyak
-
Goreng donat dg api sangat kecil dan cukup 1x aja membalik nya ya..
-
Goreng hingga warna agak kecoklatan
-
Angkat, biarkan dingin lalu beri toping.
-
Selamat mencoba
Demikianlah Resep Donat Kentang Empuk one proofing, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Donat Kentang Empuk one proofing diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Donat Kentang Empuk one proofing Karya Ummu Haifa Azfa diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Donat Kentang Empuk one proofing Karya Ummu Haifa Azfa dengan alamat Url: https://iolcaviarofficial.blogspot.com/2017/09/resep-donat-kentang-empuk-one-proofing.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.