Resep Grilled Lobster Kiriman dari Amalia (www.dapurngepul.com)

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Grilled Lobster Kiriman dari Amalia (www.dapurngepul.com)
  • Resep Grilled Lobster oleh Amalia (www.dapurngepul.com)

    Berikut ini adalah resep masakan Grilled Lobster. Resep Grilled Lobster yang dibuat oleh Amalia (www.dapurngepul.com) bisa menjadi .



    resep lengkap untuk Grilled Lobster


    Resep Grilled Lobster


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 3 Lobster ukuran sedang (blh diganti udang galah jika tidak ada)
    2. Bumbu Marinasi :
    3. 10 siung bawang putih
    4. 100 gram unsalted butter dingin dr kulkas (boleh gnti margarine)
    5. secukupnya garam dan lada hitam
    6. 4 sdm irisan parsley
    7. 1 1/2 sdm chilli flakes (cabe kering digerus/di ulek)
    8. atau bs diganti bon cabe
    9. 1 sdm kulit lemon diparut (kulitnya saja utk aroma)

    Langkah

    1. Matikan lobster dengan cara membelah dibagian tengah kepala nya. Dari kepala bagian punggung ke arah mulutnya (lebih manusiawi dan sesuai ajaran islam ??) jangan menyakiti binatang ya moms. Merebus nya langsung itu gak baik karena akan menyakitinya ??.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Setelah lobster mati, didihkan air rebusan lalu setelah mendidih masukkan lobster dan masak sampai lobster berubah warna menjadi merah. (kurleb 2-5 menitan)

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Belah semua lobster dgn pisau (hati2 krn keras kulitnya) arah memanjang lalu sisihkan.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Campur semua bahan marinasi (mentega/margarine nya jangan dilelehkan ya..

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Olesi bagian dalam lobster dan kepalanya dengan bumbu marinasi agak banyak. (kulitnya tidak perlu dioles) Biar makin berasa nanti.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Panaskan alat panggangan dengan api sedang dengan sedikit olive oil/minyak (dioles menggunakan tisu supaya tidak terlalu banyak minyak)

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Setelah panggangan panas, panggang lobster selama 2-3 menit lalu angkat dan sajikan.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah Resep Grilled Lobster, Semoga anda menyukainya.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Grilled Lobster diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Grilled Lobster Kiriman dari Amalia (www.dapurngepul.com) diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Grilled Lobster Kiriman dari Amalia (www.dapurngepul.com) dengan alamat Url: https://iolcaviarofficial.blogspot.com/2018/02/resep-grilled-lobster-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==