Resep Nasi kuning magic com praktis Dari Hanindya DR

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nasi kuning magic com praktis Dari Hanindya DR
  • Resep Nasi kuning magic com praktis oleh Hanindya DR

    Dibawah ini adalah cara memasak Nasi kuning magic com praktis. Resep Nasi kuning magic com praktis yang dishare oleh Hanindya DR dapat disajikan .



    resep masakan Nasi kuning magic com praktis


    Resep Nasi kuning magic com praktis


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 4 cup beras
    2. 1 bks santan instan
    3. 2 lbr daun salam
    4. 2 lbr daun jeruk
    5. 2 btg serai geprek
    6. 2 cm lengkuas geprek
    7. 2 cm jahe geprek
    8. secukupnya Air putih
    9. secukupnya Kaldu bubuk
    10. Bumbu halus
    11. 3 sg bawang merah
    12. 2 sg bawang putih
    13. 2 cm kunyit goreng dl sebentar
    14. 2 btr kemiri
    15. secukupnya Garam

    Cara Membuat

    1. Cuci bersih beras masukkan ke magic com+air secukupnya+santan sisihkan.

    2. Tumis bumbu halus+daun salam+daun jeruk+lengkuas+serai+jahe.tumis smp harum tuang air sedikit agar tdk gosong.

    3. Masukan bumbu yg sdh dtumis ke dalam magic com aduk rata.masukkan kaldu bubuk tes rasa tekan tombol cooking.aduk lagi stlh mendidih.tutup lg smp matang.sajikan dg telur rawis,orek tempe,ayam goreng,urap sayur atau sesuai selera.selamat memasak buibu utk keluarga tercintah.




    Itulah Resep Nasi kuning magic com praktis, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Nasi kuning magic com praktis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi kuning magic com praktis Dari Hanindya DR diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Nasi kuning magic com praktis Dari Hanindya DR dengan alamat Url: https://iolcaviarofficial.blogspot.com/2018/03/resep-nasi-kuning-magic-com-praktis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==