Resep Chocolate Coffee Coconut Milk Cake Kiriman dari m.r.amalia

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Chocolate Coffee Coconut Milk Cake Kiriman dari m.r.amalia
  • Resep Chocolate Coffee Coconut Milk Cake oleh m.r.amalia

    Berikut ini adalah cara membuat Chocolate Coffee Coconut Milk Cake. Resep Chocolate Coffee Coconut Milk Cake yang dibuat oleh m.r.amalia dapat disajikan 1 Loyang.



    resep Chocolate Coffee Coconut Milk Cake


    Resep Chocolate Coffee Coconut Milk Cake


    Porsi: 1 Loyang

    Bahan-bahan

    1. Bahan A
    2. 4 butir telur ayam
    3. 200 gram gula pasir
    4. 1 sdt SP
    5. Bahan B
    6. 200 gram tepung terigu
    7. 1 sdt baking powder
    8. Bahan C
    9. 100 ml santan kental
    10. 100 ml minyak goreng
    11. Bahan D
    12. 1 sachet kopi instan
    13. 2.5 sdm coklat bubuk

    Cara Membuat

    1. Oles loyang bulat ukuran 20 cm dengan margarine atau minyak tipis-tipis, lapisi dasar loyang dengan kertas roti, lalu olesi lagi kertas roti. Panaskan kukusan.

    2. Mixer Bahan A dengan kecepatan tinggi selama 10 menit.

    3. Matikan mixer, tambahkan Bahan B, aduk balik pastikan tepung homogen dengan Bahan A.

    4. Tambahkan Bahan C, aduk balik, pastikan Bahan C tidak mengendap di dasar adonan.

    5. Bagi adonan menjadi 3 bagian sama rata (pastikan harus sama rata ya, agar komposisi layer cake-nya bagus). Jadi ada 3 adonan : adonan yang tidak diberi apa-apa, adonan yang diberi kopi instan dan adonan yang diberi coklat bubuk.

    6. Tuang adonan yang diberi coklat bubuk ke loyang, kukus selama 10 menit, tutup kukusan harus dilapisi kain ya, agar uap air dari tutup kukusan tidak merusak adonan.

    7. Setelah 10 menit buka tutup kukusan dan tuang adonan yang diberi kopi instan ke loyang, tutup kukusan, kukus selama 10 menit lagi, terakhir setelah 10 menit tuang adonan terakhir ke loyang dan kukus selama 15 menit.

    8. Setelah cake matang, matikan api, segera keluarkan loyang dari kukusan. Keluarkan cake dari loyang setelah loyang dingin, lalu hias cake dengan butter cream dll.




    Demikianlah tadi Resep Chocolate Coffee Coconut Milk Cake, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Chocolate Coffee Coconut Milk Cake diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Chocolate Coffee Coconut Milk Cake Kiriman dari m.r.amalia diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Chocolate Coffee Coconut Milk Cake Kiriman dari m.r.amalia dengan alamat Url: https://iolcaviarofficial.blogspot.com/2019/02/resep-chocolate-coffee-coconut-milk.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==